Prakerin SMK Negeri 3 Banjarbaru tahun 2012/2013

Praktik Kerja Industri (Prakerin) SMK Negeri 3 Banjarbaru dilaksanakan selama 3 bulan yaitu sejak 1 Februari sampai dengan 30 April 2013. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh siswa kelas XI sejumlah 192 orang yang terdiri dari 6 Kompetensi Keahlian yaitu Rekayasa Perangkat Lunak, Usaha Perjalanan Wisata, Akuntansi, Akomodasi Perhotelan, Kecantikan Kulit dan Busana Butik. Setiap kompetensi keahlian memilih tempat yang sesuai dengan kompetensi yang akan ditempuh siswa.
Pelepasan peserta prakerin dilaksanakan pada Jumat, 1 Februari 2013 di halaman utama SMKN 3 Banjarbaru, disaksikan oleh Pengawas Sekolah, Ibu Ir. Peni Sistijowati, M.Pd dan seluruh Dewan Guru. Kepala Sekolah, Bapak Rosehan Anwar, S.Pd dalam sambutannya memberikan pesan-pesan agar seluruh peserta prakerin dapat melaksanakan kegiatan dengan baik dan menjaga nama baik sekolah.
Pihak dunia usaha/dunia industri yang dijadikan tempat prakerin adalah :

  • PT. PLN (Persero) Wilayah Kalselteng Area Banjarmasin
  • PT. PLN (Persero) Wilayah Kalselteng Area Banjarmasin Ranting Banjarbaru
  • PT. PLN (Persero) Wilayah Kalselteng Area Banjarmasin Unit PLTA Riam Kanan
  • PT. PLN (Persero) Wilayah Kalselteng Area Banjarmasin Unit Gardu Induk
  • PT. Telekomunikasi Indonesia Tbk Cabang Banjarbaru
  • PDAM Intan Banjar
  • PT. Angkasa Pura Bandara Syamsudin Noor
  • Kokapura Angkasa Pura Bandara Syamsudin Noor
  • Koperasi Kepolisian Kesatuan Brimob Banjarbaru
  • BPKH Wilayah V Banjarbaru
  • BPPV Regional V Banjarbaru
  • BPN Kota Banjarbaru
  • BPN Kabupaten Banjar
  • Sekretariat Daerah Propinsi Kalimantan Selatan
  • Balai Diklat Propinsi Kalsel
  • LPMP Propinsi Kalsel
  • BKP Dinas Pertanian Propinsi Kalsel
  • Dinas Peternakan Propinsi Kalsel
  • Dinas Pendapatan Daerah Propinsi Kalsel
  • BPKP Perwakilan Propinsi Kalsel
  • Bapelkes Propinsi Kalsel
  • BKN Regional IX Kalimantan
  • KPP Pratama Kalselteng
  • Sekretariat Daerah Kota Banjarbaru
  • Sekretariat DPRD Kota Banjarbaru
  • Dinas Koperasi dan UMKM Kota Banjarbaru
  • Kantor Kecamatan Cempaka
  • PT. Amelindo Tours and Travel
  • PT. Intan Cempaka Tours and Travel
  • PT. Nusa Wisata Tours and Travel
  • CV. Wahana Wisata Tours and Travel
  • PT. Hanas Mandiri Tours and Travel
  • PT. Ungu Tours and Travel
  • PT. Pesona Cahaya Angkasa Tours and Travel
  • Dinas Kebudayaan, Pariwisata, Pemuda dan Olahraga
  • PT. Albis Tours and Travel
  • PT. Yamapindo Tours and Travel
  • PT. Duta Domestik Travel Service
  • PT. Karisma Tours and Travel
  • PT. Travelindo Tours and Travel
  • PT. Redho Ilahi Tours and Travel
  • PT. Dwi Rosada Abadi Tours and Travel
  • PT. Gusti Noor Tours and Travel
  • PT. Putra Buana Tours and Travel
  • PT. Trans Borneo Tour and Travel
  • Salon Thalia
  • Salon Dian
  • Salon Caneza’h
  • Salon Rina
  • Salon Charin
  • Salon Ani
  • Penjahit Lestari
  • Surabaya Tailor
  • Penjahit Miftah
  • Cahaya Busana



Artikel Terkait



Comments :

1
febri_rizal said...
on 

nomor hp. Pak Abdul Sani berapa??

Post a Comment